Bermusyawarah
Berkata Umar bin Al-Khatthab radhiyallähu’anhu:
(اعتزل ما يؤذيك وعليك بالخليل الصالح وقلما تجده وشاور في أمرك الذين يخافون الله عز وجل)
البيهقي في شعب الإيمان [٨٩٩٦].
Tinggalkan apa yang mengganggumu dan peganglah olehmu teman setia yang shaleh, karena betapa sedikitnya apa yang kamu temui dan bermusyawarah dalam urusanmu orang-orang yang mereka takut kepada Allah ﷻ.
Diriwayatkan oleh Baihaqi di dalam Syu’abul Iman no. (8996).
Komentar
Posting Komentar