ORANG YANG MENGUTAMAKAN AKHIRAT DENGAN IKHLASH, AKAN DIBERI KECUKUPAN DI DUNIA
✍ Abu Bakr ath-Thurthusyi rahimahullah berkata:
إذا عرض لك أمر الدنيا وأمر الآخرة، فبادر بأمر الآخرة، يحصل لك أمر الدنيا والآخرة.
"Jika dihadapkan kepadamu urusan dunia dan urusan akhirat, bersegeralah mendahulukan urusan akhirat, niscaya engkau akan mendapatkan dunia dan akhirat."
Siyar A’lamin Nubala', jilid 19 hlm. 491
Komentar
Posting Komentar